Assalamu ‘alaikum wr. Wb.
Kepada akang dan teteh, terutama untuk kang diding, huda, yana dan para admin milis serta admin blog,
Saya haturkan neda dihapunten, bahwasannya saya baru bias kirim email lagi sekarang, karena Alhamdulillah saya baru dapat notebook baru dan baru selesai setting,
Karena notebook sebelumnya ada yang mencuri dengan paksa dengan cara memcahkan kaca mobil tengah. Sehingga sekitar 2-3minggu ini, saya masih sering pindah-pindah computer jadi belum nyaman.
Tapi sekarang Insya Allah sudah siap lagi.
SEKALIAN mau share untuk rekan-rekan yang bawa notebook di jalan, sepertinya beberapa pencuri banyak yang spesialis notebook, terutama di tempat-tempat singgah untuk shalat dalam perjalanan pulang. Untuk yang bawa mobil, walau ada didalam kendaraan, alangkah lebih baik kalau di bagasi saja, atau lebih baik dibawa saja, tapi jangan lengah juga (just untuk ikhtiar saja).
Kelengahan saya adalah menyimpan notebook di atas jok yang ternyata masih bias kelihatan dari luar, sehingga dia pecahkan kaca sepertinya dengan penggores kaca lalu ditekan, jadi tidak terdengar.
Tapi dari sekian pelajaran yang saya usahakan pelajari, saat itu pertama kali yang saya renungkan adalah : “disaat sulit dengan tekanan seperti itu, Apa yang bisa saya syukuri saati itu..? Dan ternyata ada 2 hal dan menjadi 3 hal. Yaitu:
1. Alhamdulillah mobilnya masih ada walaupun alarmnya saat itu sedang eror
2. Alhamdulillah saat itu hanya notebook saya saja yang hilang
3. (Menyususl 1/2jam berikutnya) Alhamdulillah ada yang menelpon yang menemukan dompet istri dengan isi ktp dan kartu lain masih aman, walau uangnya diambil.
Cerita ini, hanya untuk share saja, supaya teman-teman juga bias lebih waspada saja, dan Saya tidak berniat untuk menceritakan ini demi kesedihan.
Terutama untuk kang diding, kalau saya jadi admin dan “tukang posting di blogspot” tolong donk undangan sebagai admin milistnya ked dd_meki@yahoo.com dan untuk bisa posting di blog, akun-nya apa..? ---JAPRI AJA….
Salam
D2mq
www.fai-kao.com
Beasiswa Khusus Guru (Negeri dan Swasta) dari Jepang
-
Info dari Blog tetangga.
Halo semua,
Ada beasiswa khusus guru dari Pemerintah Jepang dengan ketentuan sbb.
PERSYARATAN
1. Lulusan S-1 atau D-4 dan gur...
14 years ago
Kang Meki,
ReplyDeletepunten dd_meki@yahoo.com nya di-subscribe dulu.
Kang Meki,
ReplyDeletengadangu cerita Kang Meki,
1) Prihatin, atas musibahnya.
2) Reg-reg, aya keneh "balad" keur ngawangun komunitas di blog nu Insya Allah tiasa aya kontribusina ka Almamater Tercinta. Alhamdulillah blog sudah mulai dikenal. Perjalanan masih panjang untuk mencapai cita2. Kita sabar saja. Laun-laun asal kalakon. Cik karacak ninggang batu laun-laun jadi legok. Lepat henteu nya? basa sunda teh tos karaku hehe
DS95
Kanggo kang Meki, ngiring prihatin kang.. Insya Alloh pangalamana tiasa janten pengemut urang sarerea.
ReplyDeletekanggo Kang DS:
1.reug-reug (sahes reg-reg..:)) "reg" mah hartosna "euren/liren"
2. Ci karacak, (sanes Cik Karacak). Ci hartosna "Cai".
heureuy lah kang DS.. tong lebet kana manah. bilih bisul..:))..
Iya kang, yang penting waspada. Tapi upami tos terjadi, ya tinggal bersabar sareng nyandak pelajaran bae supados langkuh hati-hati.
ReplyDeleteThis comment has been removed by the author.
ReplyDeleteKang Asoer,
ReplyDeleteBahasa karuhun abdi teh memang garihal ti kapungkur oge, teras oge seueur lepat ejaan, maklum abdi kan di perbatasan jawa-sunda, janten siga merecon hehe
Janten emut Bapak Guru Sejarah hehe
Nuhun
DS